Rumus Bangun Layang Layang

Bangun layang-layang merupakan termasuk salah satu bangun datar, sama dengan bangun datar lainnya bangun layang-layang juga mempunyai rumus luas dan keliling. Layang-layang merupakan salah satu bangun datar segi empat yang mempunyai 4 sisi dengan masing-masing 2 pasang sisi yang sama panjang. Punya sepasang sudut yang sama besar.

Rumus luas dan keliling dari bangun layang-layang adalah sebagai berikut :

Keliling

K = 2\cdot s_1 + 2\cdot s_2

Luas

L= \tfrac{1}{2} \cdot d_1\cdot d_2

Dimana d1 merupakan diagonal pertama dan d2 merupakan diagonal kedua.

Itu tadi penjelasan singkat mengenai rumus luas dan keliling dari bangun layang-layang, semoga berguna buat rekan sekalin.

Terkait Matematika Materi SD Lihat Juga

Rumus Bangun Layang Layang
4/ 5
Oleh

UPDATE ARTIKEL MELALUI EMAIL

Masukkan email dan klik tombol DAFTAR untuk mendapat artikel terbaru melalui email