Rumus Volume dan Luas Bangun Datar

Pada sekolah dasar (SD) di kelas 6 biasanya sudah di ajarkan bagaimana cara mencari volume dan luas bangun datar yang diantaranya seperti : persegi, persegi panjang, segitiga, jajar genjang, belah ketupat, layang-layang, lingkaran dan trapesium. Mungkin bagi pembaca yang sudah dewasa rumus-rumus ini sudah tidak dipelajari lagi namun buat adek-adek yang kini masih tinggal di tingkat sekolah dasar rumus volume dan luas bangun datar sangat sering digunakan terlebih untuk mata pelajaran matematika kelas 6.

Sebelum membahas lebih lanjut mengenai rumus luas bangun datar dan volume bangun datar, sebaiknya adek-adek juga bisa memahami sifat bangun datar, serta perbedaan bangun datar dan bangun ruang yang juga sudah dibahas sebelumnya.

Rumus Volume dan Luas Bangun Datar


Selengkapnya mengenai rumus bangun datar (volume dan luas bangun datar) seperti penjelasan berikut ini:

1. Persegi
Keliling persegi = 4 x sisi
Luas persegi = sisi x sisi

2. Persegi Panjang
Keliling persegi panjang = 2 x (panjang+lebar)
Luas persegi panjang = panjang x lebar

3. Jajar Genjang
Keliling jajar genjang = 2 x (panjang+lebar)
Luas jajar genjang = alas x tinggi

4. Trapesium
Keliling trapesium = jumlahnya n sisi
Luas trapesium = (sisi1+sisi2) x tinggi / 2

5. Belah Ketupat
Keliling belah ketupat = 4 x sisi
Luas belah ketupat = D1 x D2 / 2

6. Layang-layang
Keliling layang-layang = 2 x (panjang+lebar)
Luas layang-layang = D1 x D2 / 2

7. Segitiga
Keliling segitiga = S1 + S2 + S3
Luas Segitiga = 0,5 x alas x tinggi

8. Lingkaran
Keliling lingkaran = Phi X Dimensi atau 2 X Phi X Jari-jari
Luas lingkaran = Phi X jari-jari kuadrat

Terkait Bangun Datar Belah Ketupat Jajar Genjang Layang-layang Lingkaran Materi SD Persegi Segitiga Trapesium Lihat Juga

Rumus Volume dan Luas Bangun Datar
4/ 5
Oleh

UPDATE ARTIKEL MELALUI EMAIL

Masukkan email dan klik tombol DAFTAR untuk mendapat artikel terbaru melalui email